Monday, March 5, 2012

our

Posted by ninaya at 2:22 AM

aku yakin
kemanapun engkau pergi
seberapa jauh engkau menghindar


cerita kita tidak akan terhapus begitu saja
ingatlah satu hal tentang dulu
kita ini satu jiwa

kemanapun engkau pergi
jauh menghindar
cerita kita akan selalu ada

ingatlah di saat tertatih
di saat perjuangan untuk bersama menjadi sulit
di saat kita menangis bersama
di saat duka menyelimuti kita

di saat itulah kita menjadi satu
dalam satu jiwa
 jiwa engkau dan aku

0 comments:

Post a Comment

 

all about puisi Copyright © 2011 Design by Ipietoon Blogger Template | web hosting