masih jelas di ingatan ku
tatapan terakhirmu yang memilukan
tatapan terluka di matamu karena ku
maafkan aku kala itu
maafkan semua kesalahan fatal ku
kala itu
aku hanya kurang memahami
dan sekarang aku memahami
tapi itu semua sudah terlambat
kau sudah pergi menjauh dengan tatapan luka mu
dan aku terhempas di sini
dan berharap kau hadir lagi
tapi aku sadar tak kan ada kesempatan yang kedua lagi
dan di sini aku melara
penyesalan mendera jiwaku selamanya
penyesalan karena telah tak memahami arti kasih sayangmu selama ini
Friday, March 2, 2012
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment